Header Ads

Rumah Sakit Plus

Mengintip Bisnis Martabak Anak Jokowi - Detik Finance - Detikcom (Siaran Pers) (Pendaftaran)

Mengintip Bisnis Martabak Anak Jokowi - Detik Finance - Detikcom (Siaran Pers) (Pendaftaran)

detikFinance / Peluang Usaha / Detail Berita Follow detikFinance Jumat 14 Jul 2017, 06:28 WIB Mengintip Bisnis Martabak Anak Jokowi Citra Fitri Mardiana - detikFinance Mengintip Bisnis Martabak Anak JokowiFoto: Jokowi ke Markobar Makassar/ Jordan detikcom Jakarta - Ide bisnis bisa datang dari mana saja, bahkan dari sekadar kudapan sehari-hari yang dimodifikasi dengan sentuhan yang lebih modern. Salah satunya adalah bisnis martabak.
Bisnis martabak modifikasi saat ini semakin digandrungi para pebisnis muda. Mulai dari warga biasa, publik figur, hingga anak presiden pun ikut menjajal manisnya meraih untung dari seloyang martabak kekinian itu.
Seperti yang dilakoni anak sulung Presiden RI Joko Widodo (Jokowi), Gibran Rakabuming Raka, yang sudah tiga tahun terakhir menjalani bisnis martabak modifikasi dengan merek jual, Markobar. Bersama dengan seorang rekannya Arif Setyo Budi, pemilik pertama Markobar, bisnis tersebut terus eksis dijalani hingga saat ini.
Bermula dari usaha martabak milik ayahanda Arif yang telah berlangsung sejak 1996, kemudian Arif memberanikan diri untuk melanjutkan bisnis tersebut pada 2014, dengan berbagai inovasi yang diciptakan. Salah satunya memodi fikasi martabak dengan aneka rasa dan tampilan yang berbeda. Sampai akhirnya usaha martabak modifikasi Arif cukup dikenal.
Setahun menjalani usahanya, Arif mulai berpikir untuk menggandeng partner lain.
Mengintip Bisnis Martabak Anak JokowiFoto: Markobar

Hingga pilihan tersebut jatuh pada Gibran, rekannya yang kemudian mulai bergabung pada 2015 untuk melanjutkan bisnis secara bersama-sama. Sejak saat itu lah, Markobar terus berkembang.
Keunggulan martabak Markobar adalah beragam taburan atau yang lebih dikenal dengan toping yang bisa dijumpai di seloyang martabak.
Tiap taburan, mewakili rasa yang berbeda. Tidak hanya taburan rasa yang umum ditemui di martabak konvensional seperti keju, meses. Tetapi juga rasa lain yang lebih kekinian seperti greentea, Nutella, Chuncky Bar, KitKat, Ore o, dan masih banyak lagi.
Untuk memboyong seloyang martabak kekinian ala Markobar pun cukup variatif. Mulai dari Rp 40-100 ribu per loyangnya. Harga setiap menu martabak pun tergantung dari kombinasi toping yang diinginkan.
Buah kreativitas Markobar mendapat sambutan positif dari masyarakat. Modifikasi martabak dengan beragam rasa yang sebelumnya tak ditemukan di seloyang martabak, rupanya mampu menarik minat masyarakat dari yang semula sekadar penasaran hingga menjadi pelanggan setia.
Mengintip Bisnis Martabak Anak JokowiFoto: detikCom

Terbukti, rata-rata setiap outlet Markobar bisa menjual hingga 50 loyang perhari dengan omzet hingga Rp 2-5 juta per hari untuk 1 outlet.
"Ya 50 loyang lah per hari. Martabak kita antara Rp 40-100 ribu per loyang. Omzet tinggal dikalikan saja,&quo t; ungkap Arif kepada detikFinance, Jumat (14/7/2017). Jadi kisaran omzetnya adalah Rp 2 juta hingga Rp 5 juta per hari.
Selain rasa yang menggoyang lidah, kunci keberhasilan Markobar adalah pada kreativitas penyajian martabak yang dijual. Penggunaan kemasan, hingga desain otlet yang unik menjadi daya tarik tersendiri bagi masyarakat.
Bicara soal desain outlet, Markobar punya cara unik dari mulai memanfaatkan bekas kontainer hingga bermain dengan dekorasi tenda yang unik.
Sebagai anak muda, dua rekan bisnis pemilik Markobar sadar betul, kaum milenial saat ini tak datang ke tempat makan hanya untuk bersantap, tapi juga bersosialisasi terlebih berswafoto. Sehingga lokasi tempat makan harus bisa menawarkan suasana yang bisa menunjang aktivitas swafoto itu sendiri.
Jawabannya ada pada desain dan dekorasi yang unik sebagai latar belakang berfoto atau yang lebih populer dengan istilah saat ini, 'instagramable'.
Kepada detikFinance Arif m enjelaskan, untuk memulai bisnis martabak modifikasi setidaknya dia mengeluarkan modal Rp 100 juta. Modal tersebut digunakannya untuk membeli seluruh perlengkapan yang diperlukan. Seperti biaya modifikasi kontainer, peralatan memasak, sewa tempat, bahan-bahan, hingga gaji karyawan.
"Rp 100 juta sudah bisa jalan. Kontainer Rp 50 juta, AC, peralatan meja, sudah jadi, siap pasang, tinggal cat. Alat masak Rp 10 juta. sewa (1 tahun) Rp 30 juta. Bahan-bahan dan lain-lain (gaji karyawan) Rp 20 juta," beber dia.
Kombinasi antara kreativitas menyajikan makanan yang menggoyang lidah dengan desain otlet yang unik, terbukti ampuh membuat bisnis martabak Markobar berkembang hingga saat ini.
Tercermin dari semula hanya satu outlet, kini Markobar sudah memiliki 26 outlet yang tersebar di 15 kota di Indonesia, tiga diantaranya, Jakarta, Semarang, Solo dan Yogyakarta. (dna/wdl)
Berita Terkait
  • Bisnis Warung Martabak Kontainer Bekas, Berapa Biayanya?
  • Ramai Bisnis Martabak, Bagaimana Prospeknya?
  • Mau Buka Toko Emas? Modalnya Cukup Rp 4 Miliar
  • Mantan Pengamen Sukses Jualan Cendol Beromzet Rp 1,25 Miliar
  • Wanita Ini Punya Omzet Rp 400 Juta/Bulan Jualan Busana Muslim
  • Berkat Hobi Aquascape, Pemuda Ini Raup 40 Juta/Minggu
  • Kena PHK, Pria Ini Bisnis Keripik Beromzet Belasan Juta Sebulan
  • Berkah Ramadan, Pesanan Sarung Khas Tegalan Naik Dua Kali Lipat
Baca Juga detikNews Banyak Pendatang ke Jakarta Usai Lebaran, Sandiaga: Itu Berkah

Banyak Pendatang ke Jakarta Usai Lebaran, Sandiaga: Itu Berkah

Wolipop Ramalan Zodiak Anda Hari Ini

Ramalan Zodiak Anda Hari Ini

detikNews HUT ke-490 DKI, Sandiaga: Jakarta Itu Keren Banget

HUT ke-490 DKI, Sa ndiaga: Jakarta Itu Keren Banget

Wolipop Tips Bisnis untuk Ibu Muda dari Pengusaha Wanita Sukses Beromzet Miliaran

Tips Bisnis untuk Ibu Muda dari Pengusaha Wanita Sukses Beromzet Miliaran

detikInet Tips Sukses ala S   teve Jobs

Tips Sukses ala Steve Jobs

detikFood Gibran Ungkap Inovasi yang Dilakukan untuk Produk Markobar

Gibran Ungkap Inovasi yang Dilakukan untuk Produk Markobar

Wolipop Peluang Bisnis Banyak Tapi Selalu Gagal di Saat Terakhir

Peluang Bisnis Banyak Tapi Selalu Gagal di Saat Terakhir

detikNews Pemkab Banyuwangi Beri Pelatihan Kewirausahaan di Jalur Wisata

Pemkab Banyuwangi Beri Pelatihan Kewirausahaan di Jalur Wisata

Kontak Informasi Detikcom
Redaksi: redaksi[at]detikfinance.com
Media Partner: promosi[at]detikfinan ce.com
Iklan: sales[at]detik.com News Feed
  • Target Perpajakan Tahun Ini Direvisi Jadi Rp 1.472 T

    Target Perpajakan Tahun Ini Direvisi Jadi Rp 1.472 T

    Jumat, 14 Jul 2017 11:10 WIB Target penerimaan perpajakan tahun ini direvisi menjadi Rp 1.472,7 triliun. Sedikit lebih tinggi dari usulan sebelumnya sebesar Rp 1.450,9 triliun.
  • Selama Semester I-2017, Dolar AS Capai Rp 13.331

    Selama Semester I-2017, Dolar AS Capai Rp 13.331

    Jumat, 14 Jul 2017 10:37 WIB Realisasi ekonomi pada semester I-2017 masih sesuai dengan asumsi dalam Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) 2017
  • Ini yang Bikin Orang Rela Bayar Mahal Demi Seloyang Martabak

    Ini yang Bikin Orang Rela Bayar Mahal Demi Seloyang Martabak

    Jumat, 14 Jul 2017 10:30 WIB Rasa yang unik dan tak banyak dijumpai, membuat masyarakat rela menyisihkan uang lebih banyak.
  • Pekan Depan, Pemerintah Terbitkan Surat Utang Euro dan Global Sekal   igus

    Pekan Depan, Pemerintah Terbitkan Surat Utang Euro dan Global Sekaligus

    Jumat, 14 Jul 2017 10:10 WIB Pemerintah akan menerbitkan surat utang berdenominasi euro (Euro Bond) dan dolar Amerika Serikat (AS) (global bond) pada pekan depan.
  • IPB: Petani Tak Boleh Dibiarkan Berjuang Sendiri Melawan Wereng

    IPB: Petani Tak Boleh Dibiarkan Berjuang Sendiri Melawan Wereng

    Jumat, 14 Jul 2017 09:59 WIB Wereng cokelat akhir-akhir ini kembali merajalela menyerang tanaman padi petani. Di Kecamatan Cipunagara, Subang sudah empat musim terakhir hama ini menyerang.
  • Bisnis Warung Martabak Kontainer Bekas, Berapa Biayanya?

    Bisnis Warung Martabak Kontainer Bekas, Berapa Biayanya?

    Jumat, 14 Jul 2017 09:35 WIB Selain rasa dan tampilan makanan yang inovatif, tampilan gerai tempat menggelar lapak usaha menjadi salah satu kuci suksesnya bisnis yang dilakoni.
  • Harga Emas Antam Tak Berubah di Rp 582.000/Gram

    Harga Emas Antam Tak Berubah di Rp 582.000/Gram

    Jumat , 14 Jul 2017 09:20 WIB Harga emas batangan atau Logam Mulia milik PT Aneka Tambang Tbk (Antam) pagi ini stagnan lagi. Harga buyback juga tak berubah.
  • Investor Wait and See, IHSG Fluktuatif

    Investor Wait and See, IHSG Fluktuatif

    Jumat, 14 Jul 2017 09:11 WIB IHSG kembali bergerak fluktuatif, dibuka merah dan dibuka hijau. Belum ada katalis positif yang bisa jadi penggerak IHSG.
  • Ramai Bisnis Martabak, Bagaimana Prospeknya?

    Ramai Bisnis Martabak, Bagaimana Prospeknya?

    Jumat, 14 Jul 2017 08:23 WIB Bisnis martabak makin menjamur, dan berbagai merek martabak muncul. Bagaimana prospek bisnis martabak saat ini?
  • Isu Reshuffle Tak Pengaruhi Kajian Pindah Ibu Kota

    Isu Reshuffle Tak Pengaruhi Kajian Pindah Ibu Kota

    Jumat, 14 Jul 2017 08:11 WIB Bappenas menyatakan, isu perombakan alias reshuffle jilid 3 tidak akan mengganggu kajian pemindahan ibu kota negara dari DKI Jakarta ke luar Pulau Jawa.
  • Menabung Enggak Bikin Kaya!

    Menabung Enggak Bikin Kaya!

    Jumat, 14 Jul 2017 07:00 WIB Tahukah Anda, dengan menabung kita tidak menjadi lebih kaya dan mampu membayar keperluan yang lebih besar di masa mendatang.
  • Mengintip Bisnis Martabak Anak Jokowi

    Mengintip Bisnis Martabak Anak Jokowi

    Jumat, 14 Jul 2017 06:28 WIB Rrata-rata setiap outlet Markobar bisa menjual hingga 50 loyang perhari, dengan omzet hingga Rp 2-5 juta per hari untuk 1 outlet.
BERITA TERBARU +
  • Target Perpajakan Tahun Ini Direvisi Jadi Rp 1.472 T

    Target Perpajakan Tahun Ini Direvisi Jadi Rp 1.472 T Jumat, 14 Jul 2017 11:10 WIB

  • Selama Semester I-2017, Dolar AS Capai Rp 13.331

    Selama Semester I-2017, Dolar AS Capai Rp 13.331 Jumat, 14 Jul 2017 10:37 WIB

  • Ini yang Bikin Orang Rela Bayar Mahal Demi Seloyang Martabak

    Ini yang Bikin Orang Rela Bayar Mahal Demi Seloyang Martabak Jumat, 14 Jul 2017 10:30 WIB

  • Pekan Depan, Pemerintah Terbitkan Surat Utang Euro dan Global Sekaligus

    Pekan Depan, Pemerintah Terbitkan Surat Utang Euro dan Global Sekaligus Jumat, 14 Jul 2017 10:10 WIB

Most
Popular
  • 01

    Foto : Jokowi Poles Wajah Perbatasan RI, Ini Hasilnya

  • 02

    Foto : Ini Lho Deretan Gedung Pencakar Langit Jakarta

  • 03

    Foto : Jembatan-jembatan Fenomenal di Indonesia

  • 04

    Bisnis Warung Martabak Kontainer Bekas, Berapa Biayanya?

  • 05

    Ini yang Bikin Orang Rela Bayar Mahal Demi Seloyang Martabak

  • 06

    Mengintip Bisnis Martabak Anak Jokowi

  • 07

    Ramai Bisnis Martabak, Bagaimana Prospeknya?

  • 08

    Menabung Enggak Bikin Kaya!

  • 09

    Ciri Orang Yang Terbelit Utang Kartu Kredit

  • 10

    Pekan Depan, Pemerintah Terbitkan Surat Utang Euro dan Global Sekaligus

Selengkapnya Most
Popular
  • 01

    Foto : Jokowi Poles Wajah Perbatasan RI, Ini Hasilnya

  • 02

    Foto : Ini Lho Deretan Gedung Pencakar Langit Jakarta

  • 03

    Foto : Jembatan-jembatan Fenomenal di Indonesia

  • 04

    Bisnis Warung Martabak Kontainer Bekas, Berapa Biayanya?

  • 05

    Ini yang Bikin Orang Rela Bayar Mahal Demi Seloyang Martabak

  • 06

    Mengintip Bisnis Martabak Anak Jokowi

  • 07

    Ramai Bisnis Martabak, Bagaimana Prospeknya?

  • 08

    Menabung Enggak Bikin Kaya!

  • 09 Ciri Orang Yang Terbelit Utang Kartu Kredit
  • 10

    Pekan Depan, Pemerintah Terbitkan Surat Utang Euro dan Global Sekaligus

SelengkapnyaSumber: Google News Bisnis